BHP Makassar mengikuti Upacara Pekan Olahraga, semarakkan HUT Kemerdekaan ke-74 RI
- BHP Makassar
- 27 Sep 2019
- 1 menit membaca

Memasuki bulan kemerdekaan Republik Indonesia, Balai Harta Peninggalan Makassar turut serta menyemarakkan dengan mengikuti Kegiatan Pekan Olahraga yang tidak hanya diikuti oleh pegawai BHP Makassar tetapi juga UPT pemasyarakatan dan Imigrasi dilingkungan Kanwil Kemenkumham Sulawesi Selatan. Pekan Olahraga kali ini mengusung tema SDM UNGGUL, INDONESIA MAJU dan dipusat kan di Lapas Kelas I Makassar pagi tadi, Rabu 14 Agustus 2019. adapun cabang olah raga yang dipertandingkan yakni ; Bulutangkis, Tenis Meja dan Catur.
Comentários